Seleksi Calon Hakim Ad Hoc PHI Tahun 2017 Dilaksanakan Serentak

Posting Komentar
Mataram, At Tijani Indonesia

Seleksi Calon Hakim Ad Hoc Pengadilan Hubungan Industrial (PHI) Tahun 2017 telah memasuki tahap validasi administrasi. Tahap ini dilakukan secara serentak di 34 provinsi, 24 dan 25 Oktober 2017.

Seleksi Calon Hakim Ad Hoc PHI Tahun 2017 Dilaksanakan Serentak (Sumber Gambar : Nu Online)
Seleksi Calon Hakim Ad Hoc PHI Tahun 2017 Dilaksanakan Serentak (Sumber Gambar : Nu Online)

Seleksi Calon Hakim Ad Hoc PHI Tahun 2017 Dilaksanakan Serentak

“Jadi target ukuran kinerja itu bukan dari sisi temuan, tidak lagi. Tapi dengan pola kita review, pendampingan, kita evaluasi,” kata Disnakertrans Provinsi NTB, Wildan pada acara Seleksi Administrasi Calon Hakim Ad Hoc PHI di Kantor Disnakertrans Provinsi NTB, Lombok pada hari Selasa (24/10).

Tahap verifikasi administrasi Calon Hakim Ad Hoc di Provinsi NTB sendiri diikuti oleh 11 orang. Yang semuanya merupakan delegasi dari Serikat Pekerja/Serikat Buruh (SP/SB).

Selanjutnya, peserta yang lolos tahap seleksi administrasi akan mengikuti tes tertulis. Sesuai rencana, tes tertulis juga akan dilakukan secara serentak pada tanggal 7 November 2017. Hasil seleksi akan diumumkan melalui Website Kementerian Ketenagakerjaan RI (www.kemnaker.go.id) dan papan pengumuman kantor dinas yang membidangi ketenagakerjaan di masin-masing provinsi.

At Tijani Indonesia

Seleksi Calon Hakim Ad Hoc PHI Tahun 2017 ini ditujukan untuk memenuhi kebutuhan hakim pada Pengadilan Hubungan Industrial di 19 provinsi. Diantaranya  PHI Banda Aceh, Makassar, Pangkalpinang, Palangka Raya, Pontianak, Jayapura, Jambi, dan Gorontalo.

Kemudian PHI Bengkulu, Samarinda, Palu, Ternate, Mamuju, Kendari, Manokwari, Ambon, Kupang, dan Mataram. Jumlah kebutuhan hakim ad hoc PHI sendiri sebanyak 48 hakim. (Red: Kendi Setiawan)

Dari Nu Online: nu.or.id

At Tijani Indonesia

At Tijani Indonesia Aswaja, Tegal At Tijani Indonesia

Related Posts

Posting Komentar